Selasa, 06 Desember 2016

Terapi pada anak autis

Tidak ada satupun wanita di dunia ini yang menginginkan anak yang mengalami keterbelakangan mental(autis).Namun apapun itu sebagai ibu ataupun calon ibu kelak kita tidak dapat memaksakan apa yang menjadi kehendak kita. Anak adalah anugerah terindah dalam hidup, berbahagialah ibu yang melahirkan anak, karena belum tentu semua wanita di dunia mendapatkan berkah itu. Seorang anak autis sekalipun tidak pernah menghendaki keadaan yang terjadi padanya.Dan sekali lagi, setiap keadaan yang dihadapi(yang diberikan oleh Tuhan ) semata adalah caranya mengajari kita,Tuhan menjadikan setiap menusia itu sesuai dengan gambar dan rupaNya. Sehingga kita tidak boleh menghakimi atan menyesali keadaan kita ataupun orang lain yang berada di sekitar kita,khususNya bagi mereka yang mengalami keterbelakangan. Bagi wanita yang bijak dan menghargai ciptaan-Nya,kiranya dapat memanfaatkan video berikut sebagai satu alternatif untuk melatih anak sejak dini untuk meminimalisasi adanya gangguan pada anak. Jhon Looke berkata dalam teorinya ''Bahwa  seorang anak itu ibarat kertas putih, dan pengalaman yang didapatkannya dari lingkunganlah yang melukis di dalam lembaran-lembaran kehidupannya.Dengan demikian, setiap anak itu tidak ada yang autis( meskipun secara biologi memiliki kemungkinan) selama kita mampu membangun dan memotivasi anak untuk berkreasi dengan tekun dan tidak menekan anak, sehingga secara tidak sadar kita telah membangun kepercayan diri anak dan bahkan anak yang di cap sebagai anak autis pun  mampu mengalahkan kemampuan manusia normal dan melewati batasannya.Selamat menonton video berikut, semoga bermanfaat bagi kita semua.
 Ingat!! seorang wanita yang bijak adalah wanita yang mampu mempersiapkan dirinya dengan berbagai kemungkinan yang terjadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Inspirasi kehidupan Dina Masa remaja hanyalah tujuh tahun, begitu singkat, tetapi ketujuh tahun ini mempengaruhi enam puluh satu sisanya...